Minggu Ceria di Yayasan Bhakti Luhur, Presiden ACYA Tjam Helga Ajak Generasi Muda Terapkan Sifat Berbagi

Avatar photo

- Pewarta

Selasa, 11 Februari 2025 - 13:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PSMTI bersama ACYA menggelar kegiatan bakti sosial Berbagi Kasih dengan Yayasan Bhakti Luhur, Tangerang (9/2/2025). (Dok. PSMTI)

PSMTI bersama ACYA menggelar kegiatan bakti sosial Berbagi Kasih dengan Yayasan Bhakti Luhur, Tangerang (9/2/2025). (Dok. PSMTI)

JAKARTA – Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) bersama Asian Chinese Youth Association (ACYA) menggelar kegiatan bakti sosial Berbagi Kasih dengan Yayasan Bhakti Luhur, Tangerang (9/2/2025).

Berkolaborasi dengan sayap organisasi PSMTI yaitu Ikatan Koko Cici Indonesia (IKOCI) dan Ikatan Pemuda Tionghoa Indonesia (IPTI) .

Acara ini dilakukan untuk mengembangkan sifat kebaikan dengan berbagi kasih antar sesama.

ADVERTISEMENT

RILISPERS.COM

SCROLL TO RESUME CONTENT

Khususnya kepada generasi muda dengan mengusung tema, “Semangat Muda, Bersatu untuk Kebaikan”.

President Asian Chinese Youth Association (ACYA) Tjam Helga menyampaikan bahwa kegiatan ini perlu dilakukan.

Untuk menunjukkan sifat berbagi yang dimiliki masyarakat Indonesia.

“Kegiatan ini kami lakukan untuk menunjukan sifat berbagi kepada Generasi Muda.”

“Tentunya anak-anak memiliki hak untuk bahagia, setiap anak itu unik dan setiap mereka itu berharga dimata Tuhan,” kata Helga saat diwawancarai media.

Kegiatan amal ini juga bertujuan untuk menunjukkan kebersamaan dan kekeluargaan dalam perayaan Imlek serta di Hari Valentine yang akan datang.

Selanjutnya, Plt. Ketua Umum IKOCI Ellen Theodora mengatakan, kegiatan ini diharapkan juga dapat meningkatkan semangat masyarakat Indonesia untuk berbagi.

“Harapan kami kegiatan ini bisa menginspirasi generasi muda yang lainnya untuk tetap bisa ikut bersama-sama membagikan kebahagiaan dan berbagi kasih kepada siapa pun dan dimana pun.

Turut hadir dalam acara tersebut, Wakil Ketua Umum Dept. Sosial dan Lingkungan Hidup PSMTI Pusat Oey Lusiana, Wakil Ketua Umum Dept. Organisasi Johnny Situwanda, dan sejumlah pengurus PSMTI Pusat, IKOCI dan IPTI.***

Sempatkan untuk membaca berbagai berita dan informasi seputar ekonomi dan bisnis lainnya di media Infofinansial.com dan Infoekbis.com 

Simak juga berita dan informasi terkini mengenai politik, hukum, dan nasional melalui media Hallokampus.com dan Lingkarnews.com

Informasi nasional dari pers daerah dapat dimonitor langsumg dari portal berita Hallosurabaya.com dan Jakarta24jam.com

Sedangkan untuk publikasi press release serentak di puluhan media lainnya, silahkan klik Persrilis.com atau Rilispers.com (150an media).

Untuk harga paket yang lebih hemat klik Rilisbisnis.com (khusus media ekbis) dan Jasasiaranpers.com (media nasional).

Kami juga melayani publikasi press release di jaringan Disway Group (100an media), dan ProMedia Network (1000an media), serta media lainnya.

Untuk informasi, hubungi WhatsApp Center Pusat Siaran Pers Indonesia (PSPI): 085315557788, 08557777888, 087815557788, 08111157788.

Pastikan juga download aplikasi Hallo.id di Playstore (Android) dan Appstore (iphone), untuk mendapatkan aneka artikel yang menarik. Media Hallo.id dapat diakses melalui Google News. Terima kasih.

 

Berita Terkait

PSMTI Galang 350 Kantong Darah di Kupang, Wujudkan Harapan Lewat Kepedulian
Unhas-PSMTI Hadirkan Kantin Kampus Simbol Toleransi Sosial dan Kebudayaan
Hari Bhayangkara 2025, PSMTI Dukung Polri yang Semakin Profesional
Jajaki Peluang Kerja Sama, Kepala Staf Presiden (KSP) AM Putranto Sambut Silaturahmi dengan PSMTI
Lebih dari 1.800 Pelajar Indonesia Ikut Lomba Mandarin Champion 2025, 300 Peserta Melaju ke Babak Semifinal
Tutup Usia di 84 Tahun, Inilah Kisah Sukses Konglomerat dan Politisi Tionghoa Murdaya Widyawimarta Po
Di Sekolah Tiga Bahasa, Sinta Nuriyah Abdurrahman Wahid Berbuka Puasa Bersama dengan Komunitas Tionghoa
Gibran Rakabuming Raka Hadiri Tahun Baru Imlek 2576 Kongzili tingkat Nasional yang Digelar MATAKIN
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Rabu, 6 Agustus 2025 - 10:09 WIB

PSMTI Galang 350 Kantong Darah di Kupang, Wujudkan Harapan Lewat Kepedulian

Rabu, 16 Juli 2025 - 08:46 WIB

Unhas-PSMTI Hadirkan Kantin Kampus Simbol Toleransi Sosial dan Kebudayaan

Rabu, 2 Juli 2025 - 11:53 WIB

Hari Bhayangkara 2025, PSMTI Dukung Polri yang Semakin Profesional

Kamis, 17 April 2025 - 15:47 WIB

Jajaki Peluang Kerja Sama, Kepala Staf Presiden (KSP) AM Putranto Sambut Silaturahmi dengan PSMTI

Kamis, 10 April 2025 - 15:36 WIB

Lebih dari 1.800 Pelajar Indonesia Ikut Lomba Mandarin Champion 2025, 300 Peserta Melaju ke Babak Semifinal

Berita Terbaru

EKONOMI

Dari Optimis Jadi Waspada, CSA Index September 2025 di 65,4

Jumat, 12 Sep 2025 - 22:02 WIB